Bandar Lampung Masuk 5 Besar Layanan Dukcapil Terbaik Se-Indonesia

Eva Pardiana

Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Ditjen Dukcapil Kemendagri) memberikan penghargaan kepada Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana pada Rakornas Kependudukan dan Pencatatan Sipil di Manado, Rabu 8 Februari 2023.

Target 2023 Disdukcapil Bandar Lampung 190 Ribu Warga Sudah Punya KTP Digital

Yunike Purnama

Identitas penduduk digital atau KTP Digital tahun 2023 ditargetkan 25 persen dari total perekaman KTP el 767 ribu.

Disdukcapil Bandar Lampung Data Baru 10.024 Orang Miliki KTP Digital

Yunike Purnama

Disdukcapil Pemkot Bandar Lampung mendata masyarakat di kota tapis berseri yang sudah memiliki identitas kependudukan digital (KTP digital) baru mencapai 10.024 orang.

PLN dan Disdukcapil Lampung MoU Terkait Dokumen Kependudukan

Eva Pardiana

Asisten Manager Komunikasi PLN UID Lampung Darma Saputra mengatakan adanya MoU dapat membantu PLN dalam mencari data kependudukan bagi pelanggan.