LPS Pertahankan Suku Bunga Acuan di Bank Umum dan BPR
Yunike Purnama
Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) telah melakukan evaluasi dan menetapkan Tingkat Bunga Penjaminan (TBP) bagi simpanan dalam Rupiah di bank umum dan BPR, serta simpanan dalam bentuk valuta asing (valas) di bank umum
Perkuat Permodalan, OJK Dorong BPR dan BPD Penuhi Modal Inti Minimum
Yunike Purnama
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) masih harus menangani pemenuhan modal inti minimun pada industri Bank Pembangunan Daerah (BPD) dan Bank Perkreditan Rakyat (BPR).
Catat! Tidak Semua BPR Bisa IPO, Ini Alasannya
Yunike Purnama
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyatakan tidak akan membiarkan semua Bank Perkreditan Rakyat (BPR) atau Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) melakukan initial public offering (IPO).
Ditopang Simpanan Nasabah, Aset BPR Naik Jadi Rp202,46 triliun
Yunike Purnama
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporkan bahwa industri Bank Perkreditan Rakyat (BPR) dan Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) menunjukan kinerja positif sepanjang 2022.
Rencana Konsolidasi Perbankan, OJK akan Pangkas 600 BPR pada 5 Tahun ke Depan
Yunike Purnama
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong industri Bank Perkreditan Rakyat (BPR) atau Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) yang berada dalam satu kepemilikan atau satu grup untuk melakukan merger.