Antisipasi Kondisi Terburuk Akibat Omicron, Pemerintah Siapkan Dana Rp52 Triliun
Eva Pardiana
Pemerintah telah menyiapkan ruang fiskal (fiscal space) sebesar Rp52 triliun dari APBN 2022 untuk pemulihan ekonomi setelah merebaknya varian baru COVID-19 Omicron.
Tingkat Penularan Covid-19 di Seluruh Provinsi Rendah
Eva Pardiana
Situation report Badan Kesehatan Dunia atau WHO per tanggal 3 November 2021 menunjukkan bahwa seluruh provinsi di Indonesia berada pada tingkat penularan (community transmission) di level 1 atau tingkat penularan rendah.
PPKM Luar Jawa-Bali Diperpanjang Hingga 22 November 2021
Eva Pardiana
Pemerintah melanjutkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di luar Jawa dan Bali. Kebijakan ini berlaku efektif mulai tanggal 9 hingga 22 November 2021.
Dorong Ekonomi Hijau, Pemerintah Suntik Rp60 Triliun untuk INA
Eva Pardiana
Pemerintah segera menggelontorkan suntikan dana Rp60 triliun untuk Indonesia Invesment Authority (INA) guna mendorong pembangunan berbasis ekonomi hijau.
Kabar Baik, Program Kartu Prakerja Dilanjut Tahun Depan
Eva Pardiana
Dimulai sejak tahun lalu, pemerintah telah menggelontorkan Rp22,78 triliun untuk 75 juta peserta Kartu Prakerja hingga Oktober 2021.