OJK Lampung Tingkatkan Inklusi dan Literasi Keuangan Penyandang Disabilitas

Yunike Purnama

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melakukan kegiatan sosialisasi Literasi dan Inklusi Keuangan kepada Penyandang Disabilitas.

Asuransi Astra Bersama ngeLESin Berikan Literasi Keuangan untuk Perempuan Pelaku UMKM

Yunike Purnama

Asuransi Astra mendukung para perempuan pelaku UMKM untuk mendapatkan literasi keuangan terbaik guna mencapai kesejahteraan melalui program LENTERA

Antisipasi Penipuan Modus Investasi, OJK Perkuat Literasi Keuangan ke UMKM dan IRT

Yunike Purnama

Otoritas Jasa Keuangan terus berupaya untuk meningkatkan literasi dan inklusi keuangan di Indonesia.

Tingkatkan Transaksi Digital, BRI Jalin Kerja Sama dengan Oppo Indonesia

Redaksi

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) atau BRI terus meningkatkan hubungan kerja sama dengan berbagai sektor bisnis, salah satunya yaitu dengan PT World Innovative Telecommunication yang merupakan pemegang distributor tunggal merk ponsel OPPO di Indonesia. Kerja sama tersebut dilakukan agar mampu layanan keuangan terbaik, termasuk untuk bisnis penjualan smartphone di Indonesia yang menjadi salah hal penting dalam mendukung ekonomi digital saat ini.

Indeks Literasi dan Inklusi Keuangan Syariah Meningkat Tahun Ini

Yunike Purnama

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporakan hasil Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan (SNLIK) pada 2022 menunjukan bahwa indeks literasi keuangan syariah masyarakat Indonesia meningkat.