Pemprov Lampung Gelar Rakor, Kendalikan Harga dan Pasokan Minyak Goreng Rakyat

Eva Pardiana

Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal bergerak cepat merespons tingginya harga minyak goreng rakyat (MGR) di pasaran yang saat ini berkisar Rp16.000–Rp17.000 per liter. Padahal, sesuai dengan Harga Eceran Tertinggi (HET), harga MGR seharusnya Rp15.700 per liter.

PT Wahana Raharja dan World Food Hub Teken MoU, Lampung Siap Kembangkan Pusat Logistik Pangan Halal

Eva Pardiana

Gubernur Mirza menyebut, proyek ini diharapkan mempercepat pertumbuhan industri pangan halal serta membuka lapangan kerja baru bagi masyarakat Lampung. Ia menegaskan, program ini sejalan dengan upaya nasional meningkatkan daya saing produk halal Indonesia di pasar global.

Gubernur Lampung Dorong RS Jiwa Raih Predikat Wilayah Bebas dari Korupsi

Eva Pardiana

Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal terus mendorong terwujudnya tata kelola pemerintahan yang bersih, transparan, dan melayani. Salah satu langkah konkretnya adalah melalui penandatanganan Komitmen Bersama Zona Integritas menuju predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM).

Pemprov Lampung Bahas Mekanisme Pelepasan Aset Lahan di Kawasan Itera

Eva Pardiana

Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Marindo Kurniawan memimpin rapat pembahasan mekanisme pelepasan aset lahan milik Pemerintah Provinsi Lampung sesuai ketentuan perundang-undangan di Ruang Rapat Sakai Sambaian, Kantor Gubernur Lampung, Selasa (12/8/2025).

Presiden Luncurkan 80.081 Koperasi Desa Merah Putih, Pemprov Lampung Dorong Kemandirian Desa

Eva Pardiana

Program Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih ini dirancang untuk mendorong pertumbuhan ekonomi lokal, menciptakan lapangan kerja, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa dan kelurahan. Koperasi ini diharapkan menjadi wadah bagi masyarakat untuk mengelola potensi ekonomi daerah, mulai dari pertanian, perikanan, UMKM, hingga sektor jasa.