Telkomsel Hadirkan Program “Digosok Hepi” Berhadiah Total Rp 1 Miliar
Yunike Purnama
Kamis, 02 Januari 2025
Program loyalitas Digosok Hepi memberikan kesempatan kepada pelanggan Telkomsel PraBayar untuk memenangkan hadiah uang tunai mingguan hingga Grand Prize senilai Rp 1 miliar untuk 10 orang pemenang.