Jasa Raharja Kotabumi Bersama Mitra Laksanakan Forum Komunikasi Lalu Lintas

Yunike Purnama - Jumat, 31 Mei 2024 20:15
Jasa Raharja Kotabumi Bersama Mitra Laksanakan Forum Komunikasi Lalu Lintas (sumber: null)

WAY KANAN – Sebagai komitmen untuk meningkatkanketertiban berlalu lintas dan menekan angka kecelakaan serta meningkatkan kepatuhan masyarakat dalam membayar pajak kendaraan khususnya di wilayah Kabupaten Way Kanan.

Jasa Raharja mengikuti kegiatan Forum Komunikasi Lalu Lintas(FKLL) bersama instansi terkait pada Rabu (29/05/2024).

FKLL memiliki peran penting dalam menjembatanikomunikasi antar instansi untuk berkolaborasi dalam berbagiprogram salah satunya ketertiban berlalu lintas danpencegahan kecelakaan serta peningkatan kepatuhanmasyarakat dalam membayar pajak kendaraannya.

Kegiatan tersebut yang diadakan di Kantor DinasPerhubungan Kabupaten Way Kanan turut dihadiri KasatLantas Polres Way Kanan beserta jajaran, Kepala DinasPerhubungan Kabupaten Way Kanan beserta jajaran, Perwakilan Dinas Pendidikan Kabupaten Way Kanan, KepalaUPTD Wilayah X Bapenda Samsat Way Kanan besertajajaran.

Salah satu poin yang dibahas adalah program bersama untukmenekan angka kecelakaan, mengevaluasi tingkat kepatuhanmasyarakat serta wilayah yang menjadi titik rawankecelakaan, serta meningkatkan kepatuhan masyarakat dalammembayar pajak kendaraan khususnya di wilayah KabupatenWay Kanan.

M. Husein Nur Usman selaku Penanggung Jawab JasaRaharja Samsat Way Kanan mengungkapkan “Kami bersamainstansi terkait sangat concern khususnya dalam pencegahankecelakaan dan Peningkatan Kepatuhan masyarakat dalammembayar pajak kendaraannya. Harapan kami tentunya dapatdihadirkannya program bersama untuk tahun 2024 dan angkakecelakaan dapat ditekan,"ujarnya.

FKLL ini diharapkan berjalan secara rutin untukmengevaluasi kegiatan yang telah dilakukan dan menemukanterobosan baru untuk meningkatkan keamanan dankenyamanan masyarakat dalam berlalu lintas.(*)

Editor: Redaksi
Yunike Purnama

Yunike Purnama

Lihat semua artikel

RELATED NEWS