BRI Wujudkan Mimpi UMKM Papua Global Spices ke Kancah Internasional
Justina Nur Landhiani
Jumat, 14 Maret 2025
Papua Global Spices, salah satu UMKM binaan BRI yang berasal dari Fakfak, Papua Barat, sukses menembus pasar internasional melalui berbagai pameran dan program pemberdayaan yang diinisiasi oleh BRI.